Kualitas SDM Handal: Tenaga Ahli Bersertifikasi
Sumber Daya Manusia (SDM) yang menjadi ujung tombak KSR adalah insan terpilih yang telah memiliki pengetahuan yang tersertifikasi, serta memiliki pengalaman yang luas di bidangnya.
Setiap tenaga ahli yang ada di KSR, menyadari pentingnya kualitas sebuah produk. Karena itu, SDM kami memiliki dedikasi tinggi dan terpercaya untuk menghasilkan produk perawatan mobil, rumah tangga dan personal care yang bisa diandalkan.
Karena itu, Anda tidak perlu khawatir soal kualitas dan kuantitas. Kami menjamin semua itu. Anda hanya tinggal fokus pada pemasaran.